Geografi adalah ilmu yang mempelajari tentang lokasi serta persamaan, dan perbedaan keruangan atas fenomena fisik, dan manusia di atas permukaan bumi. Kata geografi berasal dari Bahasa Yunani yaitu gêo, dan graphein. Para sarjana, praktisi, atau penulis di bidang geografi disebut geograf atau geografer.

Geografi

Pengertian Implikasi

Implikasi adalah? Implikasi artinya? Arti implikasi apa? Seringkali orang menggunakan kata atau istilah implikasi, sehingga membuat kita bingung mengenai apa sebenarnya implikasi itu? Penggunaan...
Poer
2 min read

Pengertian Konvergen, Divergen, dan Transform

Konvergen adalah? Mungkin kamu pernah mendengar istilah dari konvergen, divergen dan transform. Ketiganya merupakan jenis dari pergerakan antara satu lempeng dengan lempeng-lempeng lainnya yang...
Poer
2 min read

Aspek Geografi

Geografi merupakan suatu ilmu pengetahuan dengan objek utamanya adalah bumi beserta segala isinya, termasuk di dalamnya segala peristiwa atau fenomena yang timbul akibat adanya...
Poer
3 min read